Walking & Biking Tours

[singlepic id=84 w=320 h=240 float=center]

Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, selain sebagai kawasan budaya juga memiliki wisata alam yang tak diragukan lagi keindahannya. Terbentang dari lereng Gunung Merapi di sisi utara hingga Samudera Hindia di sisi selatan, terletak di sisi tengah bagian selatan Pulau Jawa. Dengan bentang wilayah yang sedemikian strategis membuat Yogyakarta memiliki banyak sekali spot untuk melakukan wisata jalan kaki ataupun bersepeda.

[singlepic id=86 w=320 h=240 float=center]

Anda juga dapat berwisata jalan kaki dan bersepeda menikmati indahnya kota Yogyakarta di kawasan pusat kota, jalan-jalan kampung hingga areal persawahan di desa-desa wisata. Silakan hubungi kontak kami untuk mendapatkan jadwal yang disesuaikan dengan waktu liburan Anda.

Highlights

  • Melakukan perjalanan wisata dengan jalan kaki atau bersepeda
  • Sepeda dan perlengkapannya dapat kami sediakan, atau Anda dapat membawanya sendiri
  • Antar jemput dari Jogja (hotel/kantor/tempat yang disepakati bersama) atau luar kota
  • Dapat dikombinasikan dengan paket wisata lain
  • Buka setiap hari sepanjang tahun

Jadwal Detail

Hari – Tanggal:
Silakan pilih waktu berkunjung Anda
Meeting point :
Kota Yogyakarta (Hotel, penginapan, kantor atau tempat yang telah disepakati bersama)
Waktu :
Custom
Durasi :
Perkiraan waktu menyesuaikan kebutuhan
Kembali :
Kami antar Anda kembali ke tempat semula/tempat yang telah disepakati bersama

Fasilitas :

  • Penjemputan – antar kembali ke hotel / tempat penjemputan
  • Transportasi AC
  • Snack perjalanan + 1 botol air mineral
  • Makan
  • Tour guide
  • Tiket masuk obyek wisata
  • Parkir kendaraan

Tidak termasuk :

  • Pengeluaran pribadi

Informasi tambahan
Tour akan dilaksanakan setelah dilakukan pelunasan pembayaran

Harga
Harga menyesuaikan jenis transportasi dan jumlah peserta.

Jenis transportasi :
Kendaraan pribadi (Avanza, Xenia, Kijang Innova) : max 6 orang per mobil
Minibus : 10 – 14 orang per kendaraan
Medium Bus : 25 – 31 orang per kendaraan
Big Bus : 40 – 50 orang per kendaraan

Silakan kontak kami untuk detail order

+62 857 471 44224
+62 856 432 00869

atau

Email  : kontakjogjaku [at] yahoo [dot] com